Tips Ampuh Menghindari Serangan Brute Force
Cyber Army Indonesia | 18 September 2024
thumbnail blog

Ada salah satu serangan yang di mana hacker mencoba menebak kata sandi secara berulang-ulang sampai berhasil yang dikenal dengan Brute Force. Serangan ini dilakukan dengan cara mencoba semua kemungkinan kombinasi kata sandi secara berulang-ulang hingga menemukan yang benar. Lantas, bagaimana cara kita melindungi akun dari serangan brute force?

Apa Itu Serangan Brute Force?

Brute force adalah serangan siber di mana hacker mencoba semua kemungkinan kombinasi kata sandi sampai berhasil. Sederhananya, mereka menebak-nebak terus sampai ketemu.

Pentest Tools untuk Melawan Brute Force

  • Deteksi Adanya Kerentanan: Pentest Tools dapat mengidentifikasi kelemahan dalam sistem yang dimanfaatkan untuk melakukan serangan, seperti form login yang kurang aman atau kata sandi lemah.
  • Mampu Simulasikan Serangan: Pentest Tools mampu mensimulasikan serangan brute force untuk ukur kekuatan sistem dalam hadapi serangan.
  • Pengujian Kata Sandi: Pentest Tools digunakan untuk menguji kekuatan kata sandi yang digunakan dalam sistem.

Cara Mencegah Serangan Brute Force

  • Gunakan Kata Sandi yang Kuat: Kombinasikan huruf besar, huruf kecil, angka, dan simbol. Hindari menggunakan kata-kata yang mudah ditebak.
  • Aktifkan Autentikasi Dua Faktor: Tambahkan lapisan keamanan ekstra dengan menggunakan autentikasi dua faktor.
  • Batasi Percobaan Login: Atur batasan pada jumlah percobaan login yang gagal.
  • Gunakan Pentesting Tools: Lakukan pengujian penetrasi secara berkala untuk mengidentifikasi kerentanan dengan Pentest Tool dari Helium.

Klik Disini Untuk Daftarkan Perusahaanmu Untuk Gunakan Automated Security Testing Tools Terpercaya⬅️
 

Solusi Cyber Security apa yang Anda butuhkan?

Cybersecurity Education Platform :  https://www.cyberacademy.id/   

Bug Bounty Platform and Penetration Testing : https://www.cyberarmy.id/   

Automated Security Testing Platform : https://www.helium.sh/ 

Phishing Simulation Attack : https://www.cyberphishing.id/  

Cybersecurity Compliance Management Platform :  https://datasecured.io/

Cyber Threat Intelligence Platform : https://www.darkradar.io/

 

Jangan lupa Follow akun media sosial Cyber Army Indonesia berikut ya sob!

Instagram : https://www.instagram.com/cyberarmyid/ 

YouTube: https://www.youtube.com/@cyberarmyid 

Linkedin : https://www.linkedin.com/company/cyberarmyid/  

Twitter : https://twitter.com/cyberarmyid    

Facebook : https://www.facebook.com/cyberarmyid